Senin, 10 Desember 2012

Cara Install Proteus 7.8 SP2

 

Bagi temen2 yang suka dengan Elektro pasti tidak asing dengan Software Proteus. tetapi biasanya dalam hal menginstall selalu mencari jasa orang lain :D . Nah dalam kesempatan ini saya akan memberikan postingan tentang bagaimana cara menginstall software proteus dan bagimana cara menggunakan Crack nya.

yang pertama saya akan menjelaskan sedikit tentang proteus terlebih dahulu, proteus merpakan sebuah software yang berfungsi untuk mensimulasikan rangkaian. jadi kalau misalkan kita pengen membuat rangkaian tetapi ragu apakah rangkaian kita jalan ato enggak, maka alangkah baiknya kita tes  dulu di proteus. proteus itu sendiri di bagi ke dalam 2 kelompok, yg pertama simulasi non program dan simulasi program. jadi buat temen2 yang sudah mengerti Microcontoller ato microprosesor bisa di coba dulu di Proteus :D . software simulasi sendiri ada yang bernama Electronic Workbench, akan tetapi EWB mempunyai fitur yang tidak dimiliki oleh proteus. 

nah langsung aja saya akan menjelaskan langkah2 meninstall Proteus :

1. untuk yang belum mempunyai software nya bisa minta ke temen he, atau download langsung download    proteus 7.8 SP2 .

2. karena filenya berbentuk rar maka harus di ekstrak dulu ya :D

3. kalau udah di ekstrak lalu buka folder nya, seperti terlihat di bwh ini :

4. double klik pada Setup 7.2

5. klik next

6. klik yes

7. gunakan opsi Use 2 locally installed License Key ya, lalu Next

8. diatas kan ada statement No License key is installed, maka kita harus install dulu caranya klik Next

9. pada kolom diatas klik Browse For Key File ya, terus cari license nya di dalam folder yang di ekstrak tadi okeeee :D

image

10. lalu klik file license terus klik open

11. akan muncul kolom seperti diatas, langsung aja klik Install lalu proses update key udah selesai, lalu klik   close oke :D

image

12. pastikan setelah update key muncul kolom seperti diatas, kalau misalkan ga muncul, wayahna ulangi lagi haha :D terus klik Next


13. klik Next

image

14. klik Next

15. klik Next


16. tunggu sampai proses Install selesei

17. klik Finish

image

18. nah setelah proses instal udah selese tapi belum sempurna, karena harus di Crack dulu bro, nah cara nya double klik ikon yang diatas, *untuk sebagian windows cara ini tidak berhasil alternatifnya yaitu klik kanan lalu klik Run As Administrator

image

19.akan muncul tampilan seperti gambar diatas, lalu Browse proteus yang akan di Crack ! 

image

20. cari ke folder Master lalu klik Proteus lalu Ok

image

21. lalu klik update, kalau udah selese klik Close !

  nah proses install udah saya berikan secara detail mungkin, jadi sekarang tinggal mencoba install Proteus sendiri tanpa harus menunggu orang lain yaaaaa :D

Insya Allah kalau ada kesempatan, di postingan berikutnya saya akan memposting tentang Tutorial Proteus, doain ya Bro !!!!! :D :D

Sumber : http://wandeutsh.blogspot.com/

2 komentar:

  1. tutorial penggunaane piye k@ng

    BalasHapus
    Balasan
    1. ini tutorial instalasinya gan, kalo tutorial simulasinya silahkan dicari di label elektronika...

      Hapus

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner